Cara Menghapus Riwayat Pencarian Google Pada Smartphone

Sabineblog.com – Setiap orang memiliki riwayat pencarian yang sifatnya pribadi dan tidak boleh diketahui oleh banyak orang. Ada beberapa cara menghapus riwayat pencarian Google yang bisa dilakukan untuk mengamankan privasi Anda.

cara menghapus riwayat pencarian google

Dengan cara ini seluruh riwayat pencarian bisa dihapus dan tidak akan banyak diketahui oleh orang. Sehingga, privasi kamu terjaga dan apapun aktivitas kamu selama di internet tidak akan banyak diketahui.

Cara Menghapus Riwayat Pencarian Google

Untuk bisa menghapus riwayat di Google caranya sangat mudah dan bisa lakukan oleh siapapun. Proses menghapus riwayat ini juga bisa disesuaikan dengan waktu yang Anda inginkan. Durasi waktunya bisa riwayat harian atau dalam jangka waktu beberapa minggu ke belakang.

Lazada Flash Sale hemat 99%

Untuk caranya, Anda bisa masuk terlebih dahulu di situs Google dan pilihkanlah tiga icon yang ada di sebelah kiri atas. Pada bagian tersebut, Anda bisa memilih search history yang bentuknya menyerupai lingkaran jam.

Pada bagian tersebut ada tombol delete dan akan diberikan pilihan untuk menghapus riwayat pencarian. Untuk pilihannya ada tiga yaitu delete sekarang (today), delete all, dan delete sesuai costum.

Untuk delete today, seluruh riwayat pencarian di hari tersebut akan dihapus oleh Google. Sedangkan delete all ini seluruh riwayat akan dihapus secara keseluruhan selama Anda menggunakan mesin pencari ini. sedangkan delete sesuai costum hanya akan menghapus pencarian sesuai tanggal yang telah anda tentukan.

Sehingga, proses menghapus pencarian ini sepenuhnya kembali ke pribadi masing-masing. Jika ingin lebih aman maka bisa menghapus seluruh pencarian pada mesin pencari Google ini. Untuk mengamankan beberapa pencarian, kamu bisa melakukan bookmark terlebih dahulu sebelum di hapus.

Itulah cara menghapus riwayat pencarian Google yang bisa Anda lakukan untuk mengamankan privasi. Proses menghapus riwayat ini bisa dilakukan sesuai keinginan terkait mau dihapus keseluruhan atau sebagian.

Sehingga, Anda bisa menentukan sendiri riwayat mana saja yang akan dihapus dan mana yang tidak. Jika ingin dihapus seluruhnya maka riwayat yang dianggap penting bisa di simpan atau di bookmark terlebih dahulu.

best seller lazada
About Author: