Sabineblog.com – Windows key merupakan tombol yang banyak digunakan dengan cara menekan tombol windows di bagian bawah keyboard. Ada banyak sekali fungsi windows keyyang harus Anda ketahui agar bisa jadi jalan pintas untuk masuk halaman tertentu.
Mudahnya, Anda hanya perlu menekan keyboard berlogo windows dan huruf tertentu untuk masuk ke halaman yang diinginkan. Sehingga, Anda tidak perlu lagi memegang mouse untuk mencari atau masuk ke halaman yang ada di windows.
Membuka Pengaturan
Untuk membuka pengaturan secara manual, Anda harus masuk ke menu start, lalu ke control panel. Pada tampilan tersebut, Anda bisa akan ditampilkan berbagai pengaturan mulai dari menambah user, setting Wifi, dll.
Cara di atas tergolong lama dan bisa dipercepat dengan menggunakan fungsi windows dengan menekan windows key +I. Dengan fungsi di atas, Anda akan di arahkan ke menu pengaturan seperti di atas.
File Explorer
Hampir setiap orang pasti tidak ada yang tidak butuh untuk bisa masuk ke file explorer secara cepat. Fungsi satu ini banyak dilakukan oleh setiap pengguna setiap kali akan membuka file pada laptop atau PC.
Untuk membuka secara cepat, Anda bisa menekan windows key + E. Setelah ditekan, Anda akan langsung diarahkan ke file explorer untuk membuka file. Cara seperti itu lebih cepat daripada menggunakan mouse dan menekan file eksplorer di bagian bawah layar.
Screenshot
Melakukan screenshot pada layar perangkat juga kerap sekali dilakukan oleh pengguna dan menyimpannya di laptop. Jika dilakukan secara manual, Anda harus masuk ke menu tertentu dan butuh waktu untuk bisa melakukannya.
Tetapi dengan fungsi windows, Anda bisa melakukan screenshot di layar dengan menakan windows key + PrtSc. Tombol PrtSC bisa Anda temukan di sebelah kanan pada keybord bawaan laptop.
Panel Emoji
Emoji merupakan fitur penting yang sering digunakan saat Anda sedang melakukan komunikasi via teks dengan orang lain. Ada banyak sekali panel emoji yang bisa dipilih pada saat berkomunikasi via teks mulai tersenyum, minta maaf, dll.
Untuk mempercepat ke panel emoji, Anda bisa menekan windows key + (.). Bentuk emoji pada komputer atau laptop ini sama hal dengan emoji yang biasanya ada pada keyboard smartphone.
Sistem Properties
Sistem properties pada perangkat lunak biasanya berisi informasi yang sangat detail terkait spesifikasi laptop atau PC. Berbagai informasi bisa berupa prosesor, RAM, dan nama komputer, dan berbagai informasi lainnya.
Cara manual untuk masuk ke sistem ini dapat dilakukan dengan masuk ke start lalu pilih control panel. Sedangkan untuk cara otomatis dengan fungsi windows bisa dilakukan dengan menekan windows + pause.
Minimize Halaman
Aktivitas meminimaze atau mengecilkan suatu halaman memang sering kali dilakukan oleh pengguna laptop. Namun, cara yang sering dilakukan adalah dengan cara manual yang membutuhkan waktu cukup lama.
Cara manual umumnya dilakukan dengan menekan tAnda tAnda (-) pada halaman yang akan dikecilkan. Tetap untuk cara menggunakan fungsi windows bisa dilakukan dengan menekan windows +M.
Itulah beberapa fungsi windows key yang perlu Anda ketahui agar memudahkan dan mempercepat pekerjaan. Dengan sekali tekan saja, Anda akan diarahkan ke halaman yang diinginkan.
Berbeda halnya dengan cara manual dimana Anda harus mengarahkan kursor lalu menekan halaman yang dituju. Dari sekian banyak fungsi yang paling banyak dilakukan adalah membuka file ekplorer dan meminize halaman.
Rekomendasi:
- Software Antivirus Terbaik Untuk PC Dan Laptop Tahun Ini Sabineblog.com - Sebagai pengguna laptop atau PC maka perlu untuk menginstall software antivirus terbaik. Tujuan utama proses instalasi ini adalah untuk mengamankan seluruh file yang ada di perangkat ini dari…
- Windows 11 Resmi Meluncur, Simak Tampilan dan Fitur… Pada hari Jum'at 25 Juni 2021 kemarin Microsoft secara resmi meluncurkan Windows 11, setelah berbulan - bulan lamanya beredar rumor produk OS terbaru dari microsoft ini akhirnya meluncur di Microsoft…
- Inilah Hal yang Perlu Anda Ketahui Sebelum Upgrade… Sabineblog.com - Setelah menunggu selama kurang lebih 6 tahun Windows 11 akhirnya resmi dirilis ke publik pada 5 Oktober 2021. menggantikan sistem Windows 10, tampilan dan fitur yang ada didalamnya dinilai…
- Kini Aplikasi Android Bisa Berjalan di Windows 11… Salah satu kejutan yang cukup menarik pada peluncuran Windows 11 ini adalah Microsoft mengumunkan bahwa pada Windows 11 ini bisa menjalankan aplikasi Android secara langsung tanpa menggunakan bantuan dari emulator.…
- Cara Install Widget IOS 14 pada Windows 10 Cara Install Widget IOS 14 pada Windows 10 – Bisakah widget IOS 14 dipasang ke dalam Windows 10? Widget IOS 14 memang memiliki banyak kelebihan jika dipasang di layar Home.…
- 2 Cara Terbaru Aktivasi Windows 10 Pro dengan Mudah… Kemajuan teknologi seolah membawa napas baru bagi transisi kehidupan manusia, salah satunya dari industri elektronik itu sendiri. Baru-baru ini tahukah kamu bahwa Microsoft dengan resmi telah meluncurkan sistem operasi komputer…
- Daftar Aplikasi Convert Video Terpopuler Untuk Windows Daftar Aplikasi Convert Video Terpopuler Untuk Windows! Penggunaan aplikasi khusus untuk convert video ternyata membuahkan hasil menarik. Seperti kita tahu, jumlah aplikasi khusus untuk mengubah format video tertentu semakin bertambah.…
- Ini Alasan Menagapa Kamu Harus Gunakan Linux… Alasan menggunakan Linux perlu kamu ketahui karena selama ini sistem operasinya hanya sebagai cadangan saja. Selama ini orang lebih tertarik menggunakan Windows atau MAC pada perangkat yang digunakan. Hal ini…
- Fitur Terbaru di Windows 11 Yang Bikin Penggunanya… Setelah melakukan pengembabangan selama 6 tahun terhadap Windows 10, kini Microsoft mengajak penggunanya untuk berpetualang kedalam ekosistem barunya yaitu Windows 11 dengan berbagai penyegarannya. Pada saat peluncurannya kemarin ditegaskan…
- Bongkar, Cara Mematikan Windows Defender Paling Recomended! Anda sedang bingung cari cara mematikan windows defender ? Windows defender sebenarnya adalah antivirus / security bawaan dari Windows. Berfungsi sebagai proteksi pada keamanan data dan system Windows dari serangan Virus. Tahu,…
- Cara Mengunci Folder dengan Password Pada Windows yang Aman Apa kamu punya dokumen rahasia? Jika iya akan lebih aman jika dikunci. Cara kunci folder dengan password bisa kamu lakukan dengan mudah. Dokumen rahasia kamu akan lebih aman dan…
- Cara Cek Spesifikasi Laptop Windows 10 Bagaimana cara cek spesifikasi laptop Windows 10? Pertanyaan ini sering ditanyakan oleh pengguna yang dihadapkan pada sejumlah masalah dalam menyiapkan sistem operasi, menginstal driver tambahan, atau membeli game. Untuk mengecek…
- 5 Aplikasi Windows Untuk Komputer Spek Rendah Sabineblog.com - Kemajuan teknologi yang terjadi membuat semua perangkat elektronik juga mengalami pengembangan. Selalu ada masa atau fase pada setiap perangkat elektronik, termasuk komputer. Dulu komputer milikmu mungkin masih sangat…
- Cara Mematikan Update Windows 10 Secara Permanen dan… Performa Windows 10 memang tidak perlu diragukan lagi, ditambah dengan Microsoft yang secara berkala selalu merilis update terbarunya guna menambal kekurangan dan yang tidak kalah penting yaitu meningkatkan…
- Tombol Windows Serba Guna, Sudah Tahu 6 Fungsi… Sabineblog.com - Pengguna komputer dengan sistem operasi Windows pastinya sudah tidak asing dengan kehadiran tombol Windows. Letaknya di deretan keyboard paling bawah dan berfungsi untuk menampilkan menu start dan sebagai…