Ponsel Oppo Reno 3 Pro resmi hadir di Indonesia. Masih mengandalkan kemampuan kameranya, berikut ini spesifikasi dan harga ponsel penerus dari Oppo Reno 2.
Layar pada Oppo Reno 3 Pro sudah menggunakan AMOLED. Ukuran layar mempunyai bentangan 6,5 inci dengan resolusi fullHD+ dan sudah dilindungi oleh Gorilla Glass 5.
Untuk dapur pacunya Oppo Reno 3 Pro hadir dengan chipset MediaTek helio P95 dan dikombinasikan dengan RAM 8 GB, memori internalnya menggunakan 128 GB.
Daya baterai menggunakan 4.025 mAh tersemat di dalamnya. Oppo Reno 3 Pro ini juga dilengkapi dengan fitur VOOC flash charge 4.0 di mana memungkinkan pengisian daya baterai hingga 30 watt.
Fitur VOOC flash charge ini memungkinkan pengisian baterai Oppo Reno 3 sebanyak 50% hanya dalam waktu 20 menit saja, ungkap Aryo meidianto PR Manager dari Oppo Indonesia pada saat peluncuran Oppo Reno 3 Pro secara online.
Oppo Reno 3 Pro menempatkan 4 kamera pada bagian belakangnya, dengan spesifikasi kamera utama memiliki resolusi 64 MP, Selain itu ada kamera telephoto 13 MP, Ultrawide 8 MP dan kamera monokrom 2 MP.
Untuk kamera selfie nya memiliki dua kamera yang ditempatkan pada punch Hole di bagian kiri atas dengan kamera utama nya 44 MP dikombinasikan dengan depth sensor 2 MP.
Oppo Reno 3 memiliki fitur ultra light selfie, Ultra clear 108 dan Ultra Dark Mode. Selain itu tidak ketinggalan ada fitur OSIE ( Oppo Screen Image Engine ) yang berguna untuk meningkatkan kualitas gambar dan juga mengoptimalkan efek visual untuk video pendek.
Fitur OSIE ini dapat bekerja dengan aplikasi seperti Tik Tok, Instagram dan aplikasi yang lainnya.
Oppo Reno 3 ini mendapatkan dukungan dari pihak ketiga.Smartphone keluaran China ini memiliki sertifikat dari TUV Rheinland untuk kualitas layarnya, dan juga dilengkapi dengan sertifikat HD dari Netflix serta Dolby Atmos dan Hi-Res Audio.
Untuk harga Oppo Reno 3 Pro ini dibandrol dengan harga yang cukup lumayan yaitu, Rp. 8,999 juta. Oppo memberikan bonus kepada 1000 pembeli pertama berupa Oppo Q1 seharga Rp. 1,599 juta.

Rekomendasi:
- Oppo A15 Dengan Fitur 3 Kamera Belakang Spesifikasi Oppo A15 2023 di Indonesia - Seperti yang kita ketahui dari produk sebelumnya, Oppo selalu memberikan kejutan pada setiap launching produk. Kabarnya, Oppo A15 akan segera rilis di Indonesia.…
- Review OPPO A74 5G, Smartphone Rp. 3 jutaan Sudah Support 5G Sabineblog.com - Seiring semakin meningkatnya konektivitas, OPPO mengeluarkan produk terbarunya, OPPO A74 yang sudah support 5G. Dengan konektivitas ini, akan membuat anda semakin mudah menjelajahi dunia maya dengan mudah dan…
- 5 Smartphone Oppo Terbaik Dengan Spek Tercanggih,… Smartphone Oppo terbaik dengan spek tercanggih - Salah satu perusahaan besar yang berkecimpung di dunia teknologi asal Tiongkok ini berhasil melebarkan sayapnya di kancah internasional. Namanya meroket dan diperhitungkan…
- Spesifikasi dan Harga Oppo A12 di Indonesia Oppo tidak hanya membawa Reno 3 Pro ke Indonesia. Tetapi dia juga membawa ponsel terbarunya Oppo A12 yang dibandrol dengan harga cukup murah di sekitar Rp. 2 jutaan. Oppo A12…
- Tampil Elegan dengan Smartwatch OPPO Watch 41mm Terbaru Review Smartwatch OPPO Watch 41mm di Indonesia - Di tahun 2020, OPPO mulai merambah ke produk yang hits di kalangan kaum muda. OPPO mencoba merambah pasaran yang berbeda dari…
- 2 Cara Menyembunyikan Aplikasi di HP Oppo, Mudah dan Works! Setiap orang berhak untuk memiliki privasi dalam kehidupannya. Termasuk, merahasiakan aplikasi-aplikasi yang dipasangnya di HP Oppo milik pribadi. Maka pengetahuan mengenai cara menyembunyikan aplikasi di HP Oppo akan sangat bermanfaat…
- HP Oppo Harga 2 Jutaan Terbaru dan Terlengkap! – Kebutuhan akan smartphone memang enggak bisa disanggah lagi sekarang. Apalagi zamannya apa-apa sudah online, dari mulai belanja sampai komunikasi. Hal ini diimbangi juga dengan harga smartphone juga semakin murah.…
- Menuju Tak Terbatas, Oppo Find X2 Pro Smartphone… Oppo Find X2 Pro kualitas kamera terbaik serta memuaskan, begitulah testimoni positif dari jutaan orang yang telah menggunakan smartphone keluaran terbaru dari Oppo ini. Rilis pada awal Maret 2020 dengan…
- Smartphone Semi Premium dengan Pop Up Kamera, Oppo Reno 2F Dirilis pada pertengahan tahun 2019. Oppo Reno 2F diperkenalkan ke publik bersama dengan saudaranya, Oppo Reno 2. Namun, kedua ponsel itu memiliki spesifikasi yang jauh berbeda. Oppo Reno 2F…
- Smartphone Oppo Reno 4 , Spesifikasi Gahar Harga… Spesifikasi dan Harga Oppo Reno 4 - OPPO hadir kembali dengan spesifikasi gahar dengan tipe OPPO Reno 4 yang cukup terbilang tak kalah mantab dibanding Android dari brand lainnya. Produsen…
- Rekomendasi HP Oppo yang Harus Kamu Punya Rekomendasi HP Oppo yang Harus Kamu Punya – Jika ada merk HP yang terkenal akan kehebatan kameranya, maka bisa dibilang Oppo akan keluar sebagai pemenang. Merk ponsel ini memang cukup…
- Begini Perbedaan Oppo A52 dan Oppo A53 Begini Perbedaan Oppo A52 dan Oppo A53 – Oppo adalah salah satu vendor handphone yang paling populer di Indonesia. Ada banyak series yang dikeluarkan Oppo untuk konsumen Indonesia salah satunya adalah…
- OPPO A93, Inilah Spesifikasi dan Harganya di Indonesia Spesifikasi dan Harga OPPO A93 di Indonesia - Kabar baru dan baik untuk kamu pecinta gedget produsen ponsel OPPO telah mengahadirkan series terbaru, yakni OPPO A93 yang menambah daftar panjang…
- Handphone Oppo Terbaru 2025 Ponsel Oppo memang memiliki peminat yang cukup tinggi di Indonesia. Banyak orang yang memakai ponsel ini dalam kehidupan sehari-hari. Hal ini terutama karena fitur kamera dan filternya yang berkualitas Tidak…
- Bongkar Keperkasaan Kamera Oppo Reno3 Oppo Reno3 hadir dengan membawa keunggulan pada bagian kameranya. Ponsel dibekali dengan lensa yang mampu untuk memotret pada segala kondisi pencahayaan. Empat kamera dipasang pada bagian belakang Oppo Reno3 dengan…