Spesifikasi Vivo iQOO Pro 5G di Indonesia – Setiap orang tentu memiliki kebutuhan yang berbeda-beda terhadap smartphone. Ada yang hanya sekadar sebagai alat komunikasi dan internetan. Akan tetapi, ada juga sebagai pemenuh kebutuhan dalam bermain game.
Nah, bagi mereka yang suka ngegame, Vivo telah meluncurkan smartphone gaming terbaru pada akhir tahun 2019 lalu yaitu Vivo iQOO Pro 5G. Ini merupakan smartphone gaming pertama yang diluncurkan oleh Vivo. Untuk mengetahui lebih lanjut mengenai spesifikasi Vivo iQOO Pro 5G, berikut ulasannya.
Spesifikasi Lengkap tentang Vivo iQOO Pro 5G
1. Body dan Desain
Spesifikasi Vivo iQOO Pro 5G juga terlihat pada tampilan desain fisik yang menawan dengan dua pilihan warna yang ditawarkan yaitu hitam dan biru. Smartphone dari Tiongkok ini memiliki dimensi 158.8 x 75.7 x 9.3 mm (6.25 x 2.98 x 0.37 in) dengan berat 128 g. Selain itu, tentunya juga dengan dual SIM (Nano-SIM, dual stand-by).
2. Layar
Ponsel pintar ini juga memiliki panel Super AMOLED dengan layar berukuran 6,41 inci beresolusi Full HD Plus dengan resolusi layar 1080 x 2340 pixels dan rasio layar 19.5:9. Layar Vivo iQOO Pro 5G mengusung desain bezel tipis seperti kebanyakan smartphone kekinian. Di dalam layar Vivo iQoo Pro juga tersemat pemindai sidik jari.
3. Processor
Spesifikasi Vivo iQOO Pro 5G lainnya adalah menggunakan sistem operasi Android 9.0 (Pie) dengan chipset keluaran dari pengembang Qualcomm yaitu Snapdragon 855 plus . Chipset ini adalah chipset yang didesain khusus untuk ponsel gaming sehingga dapat memberikan dukungan yang lebih saat bermain game.
Ponsel gaming kompetitor, seperti Xiaomi Black Shark 2 Pro dan Asus ROG Phone II diketahui juga menggunakan chipset jenis tersebut. Chipset tersebut dapat meningkatkan performa dalam bermain hingga 15 persen lebih cepat dari pendahulunya yaitu Snapdragon 855.
4. Kamera Vivo iQOO Pro 5G
Spesifikasi Vivo iQOO Pro 5G dari segi kamera yaitu menggunakan tiga buah kamera untuk kamera belakang, di mana masing-masing kamera memiliki resolusi 48 mega pixel (wide), kemudian 13 mega pixel (ultrawide), dan 2 mega pixel (depth sensor). Sementara untuk kamera depan memiliki resolusi 12 mega pixel (wide).
5. Memori
Kapasitas penyimpanan menjadi salah satu bagian penting saat memilih smartphone karena akan berpengaruh pada keoptimalan penyimpanan dan pengoresaian. Vivo iQOO Pro 5G sebagai smartphone gaming telah mengantisipasi hal itu dengan menyiapkan RAM yang lumayan besar yaitu 12 GB dengan memori internal 256 GB.
6. Baterai
Kapasitas baterai juga perlu menjadi perhatian saat memilih smartphone. Vivo iQOO Pro 5G sebagai smartphone gaming telah menyiapkan kapasitas yang besar demi keoptimalan dalam bermain game yaitu 4500 mAh. Selain itu juga didukung dengan fast battery charging 45 W.
7. Konektifitas
Smartphone Vivo iQOO Pro 5G ini memiliki dukungan konektivitas pada jaringan 5G. Ini sedikit berbeda dengan smartphone gaming Vivo iQoo Pro regular yang hanya mendukung untuk jaringan LTE dan di bawahnya. Tentu dengan dukungan jaringan 5G, ponsel ini memiliki performa yang luar biasa.
Itulah beberapa spesifikasi yang dimiliki oleh Vivo iQOO Pro 5G. Spesifikasi Vivo iQOO Pro 5G yang menarik ini tentu sangat disayangkan jika hanya untuk diketahui saja. Para gamer wajib memiliki dan mencoba smartphone gaming yang diluncurkan oleh Vivo ini untuk mendapatkan pengalaman gaming dengan performa yang luar biasa. Selamat mencoba.

Rekomendasi:
- Teranyar dan Tergahar, Xiaomi Black Shark 3… Saat ini pasar smartphone gaming di Indonesia semakin berkembang dan semakin di depan. Tak ingin kalah saing, beberapa brand ternama berlomba-lomba menciptakan smartphone gaming agar tetap menjaga eksistensi brand…
- Lagi-Lagi Samsung, Inilah Samsung Galaxy M42 Terbaru Sepertinya tahun ini smartphone Samsung dikabarkan akan mengeluarkan seri Galaxy terbaru yaitu Samsung galaxy M42 dengan berbagai fitur dan kecanggihannya. Meski belum tahu mulai kapan gawai yang satu ini dapat…
- Harga dan Spesifikasi Handphone Vivo Terbaru 2025 Salah satu vendor HP yang terkenal adalah Vivo. HP yang terkenal dengan inovasinya yang beragam itu banyak dicari orang Indonesia. Selain karena memang harganya yang cenderung murah, Vivo juga membawa…
- Black Shark 3S Spesifikasi Smartphone Penunjang… Menjelang akhir tahun, Xiaomi tidak pernah surut untuk senantiasa menghadirkan smartphone terbarunya dari berbagai kelas, mulai dari entry-level, smartphone gaming, hingga flagship. Selepas berhasil menerjunkan Black Shark 3 Pro…
- Spesifikasi Samsung Galaxy W21 5G, Bikin Anda Nggak… Setelah berhasil merilis handphone dengan layar lipat pada tahun lalu di Cina. Kini, Samsung kembali merilis handphone layar lipat yang sama sebagai versi penerusnya yaitu Samsung Galaxy W21 5G. Jika…
- Apa Perbedaan Handphone Flagship dan Handphone Gaming? Seperti kita ketahui selama ini, smartphone dibagi kedalam beberapa kategori besar, yaitu flagship, high-range dan midle-range. Tetapi baru-baru ini dengan menjamurnya game-game Android yang melahirkan para gamer profesional, bahkan sampai melahirkan…
- Rekomendasi HP Vivo yang Harus Kamu Punya Rekomendasi HP Vivo yang Harus Kamu Punya – Vivo termasuk salah satu vendor HP yang laris di Indonesia. Bahkan termasuk ke dalam daftar yang paling laris di Indonesia. Tidak heran,…
- Cara Menyembunyikan Aplikasi di HP Vivo dengan Mudah… Pengertian tentang cara menyembunyikan aplikasi di HP Vivo: Menyembunyikan aplikasi di HP Vivo adalah salah satu fitur yang sangat berguna untuk menjaga privasi dan keamanan data Anda. Fitur ini memungkinkan…
- Spesifikasi Gahar Xiaomi Mi 10T Pro, Smartphone… Xiaomi Mi 10T Pro, sebuah smartphone flagship terbaru besutan brand besar Xiaomi menjelang akhir kuartal ketiga tahun ini. Seolah tak cukup merilis beberapa smartphone Mi 10 Series, Xiaomi terus…
- Top 8 HP yang Cocok untuk Bermain Game Berat Banyaknya game baru yang tengah hits saat ini membuat banyak orang lebih memilih untuk mengisi waktu luang dan menghabiskannya dengan bermain game. Bahkan, beberapa dari mereka ada yang lebih memilih…
- 7 Keunggulan Vivo X50 Pro yang Dijuluki "Profesional… Resmi rilis pada 16 Juli 2020, Vivo kembali meluncurkan produk terbarunya yang diberi nama Vivo X50 Pro yang dirilis bersamaan dengan Vivo X50. Dari bulan-bulan sebelumnya memang banyak orang yang…
- 5 HP Vivo Harga 1 Jutaan Terbaik dan Terupdate HP Vivo Harga 1 Jutaan – Penggunaan smartphone semakin marak belakangan ini. Tidak terlalu mengherankan sebenarnya. Karena sudah banyak jjuga smartphone yang bisa dibeli dengan range harga 1 jutaan. Salah satunya…
- 8+ Cara Screen shot HP Vivo Lengkap! Cara Screen Shot HP Vivo – Screenshot adalah fitur yang ada pada ponsel pintar yang berguna untuk menangkap layar yang sedang kita buka menjadi dalam bentuk foto. Screenshot…
- Spesifikasi dan Harga Vivo V20, Smartphone dengan… Vendor smartphone Vivo sangat konsisten dalam pengembangan smartphonenya yang dirilis di Indonesia. Seperti yang Anda ketahui, Vivo baru saja merilis ponsel terbarunya dibulan september kemarin. Seri terbaru yang dirilis adalah…
- HP Gaming 1 Jutaan RAM 8GB: Panduan Lengkap untuk… Apa saja HP Gaming 1 Jutaan? Jika Anda sedang mencari HP gaming 1 jutaan RAM 8GB , ada beberapa pilihan menarik yang bisa menjadi solusi ideal bagi gamer dengan anggaran…