Jika Anda ingin membeli handphone dengan harga murah yang berani memberikan fitur lengkap dan berkualitas, Xiaomi bisa jadi pilihan terbaik. Merek Xiaomi memang sangat populer belakangan ini, karena banyaknya tipe handphone murah berkualitas yang mereka jual di pasaran. Namun tak hanya murah, kualitas dan keawetan
produk Xiaomi juga bisa dikatakan bagus karena tidak cepat rusak ataupun macet.
Hal itulah yang membuat konsumen tertarik dan beralih menggunakan handphone keluaran Xiaomi. Merek Xiaomi juga merilis banyak pilihan jenis handphone mulai dari handphone kelas menengah hingga handphone premium sekalipun. Namun, bisa ditebak, yang paling laku dan banyak diminati konsumen tentu saja jenis atau tipe handphone kelas menengah.
Spesifikasi Xiaomi Redmi 7A dan Harganya
Salah satu handphone Xiaomi yang populer dan laku banyak di pasaran adalah Xiaomi Redmi 7A. Handphone yang satu ini memang cukup ideal atau standar rata-rata dan sangat nyaman digunakan untuk aktivitas sehari-hari. Dengan harga yang murah dan spesifikasi yang cukup lengkap, Xiaomi Redmi 7A berhasil mendapatkan perhatian konsumen. Selanjutnya lebih lengkap akan dijelaskan di bawah ini, yaitu:
1. Ukuran Handphone dan Layarnya
Handphone Xiaomi Redmi 7A ini sangat nyaman di genggaman karena tidak terlalu besar dan tidak juga kecil. Layarnya cukup lebar dan pas atau nyaman saat digunakan. Berikut ini spesifikasi secara lengkap ukuran handphone dan layar Xiaomi Redmi 7A, antara lain:
- Dimensi ukuran : 146,30 x 70,41 x 9,55 mm
- Berat : 165 gram
- Ukuran layar : 5,45 inci
- Resolusi : 1440 x 720, 295 PPI (HD+), 18 : 9 aspect ratio
2. Spesifikasi lengkap Xiaomi Redmi 7A
Selanjutnya mengenai spesifikasi handphone Xiaomi Redmi 7A adalah sebagai berikut, antara lain:
- Sistem operasi : menggunakan MIUI 9, Android 9.0 Pie
- CPU : menggunakan Qualcomm SDM439 Snapdragon 439 Octa-core
- Kapasitas penyimpanan : terdapat dua pilihan yaitu 16 GB / 32 GB
- RAM : terdapat dua pilihan yaitu 2 GB / 3 GB
- Penyimpanan eksternal : bisa ditambah hingga 256 GB dengan microSD
- Kapasitas baterai : 4.000 mAh, awet dan tahan lama
- Network : mampu beroperasi pada 2G / 3G / 4G (LTE)
- Kamera depan : 5 MP
- Kamera utama/belakang : 12 MP
3. Fitur Tambahan Lainnya
Berikut ini berbagai macam fitur tambahan lainnya, antara lain;
- Wi-Fi, hotspot/tethering, GPS, Bluetooth
- Dilengkapi dengan sistem kunci face unlock
- Terdapat 3,5 headphone Jack
- Kamera sudah dilengkapi dengan flash
- Dibekali dengan splash resistant
4. Harga Xiaomi Redmi 7A
Dengan berbagai macam fitur atau spesifikasi canggih yang diberikan pada Xiaomi Redmi 7A, harga yang ditawarkan ternyata sangat murah. Handphone canggih yang satu ini bisa Anda beli hanya dengan harga 1 jutaan, bahkan harganya masih di bawah 1,5 juta. Bagaimana, apakah Anda tertarik untuk membelinya? Sebelum itu, mari simak beberapa review atau komentar dari konsumen berikut ini, antara lain:
- Meski hanya dibekali dengan kamera standar 5MP dan 12MP, banyak konsumen yang puas dengan hasil gambarnya karena fokus dan jelas
- Dengan harga 1 jutaan, Xiaomi Redmi 7A sudah dibekali dengan baterai 4.000 mAh yang sangat awet dan tahan lama
- Keunikan lainnya adalah adanya mode baca yang sudah memiliki sertifikasi low blue light eye protection TUV Reinhard
Nah, itulah berbagai macam informasi tentang handphone Xiaomi Redmi 7A yang perlu Anda ketahui. Handphone ini merupakan pilihan terbaik untuk Anda yang sedang mencari gadget murah berkualitas. Semoga bermanfaat.
Rekomendasi:
- Xiaomi Redmi K30, Harga 3 Jutaan Spesifikasi 8 Jutaan! Xiaomi menjadi salah satu brand smartphone yang gencar gencarnya mengeluarkan produk terbaru untuk menutup tahun 2019. Setelah sukses merilis produk seri Xiaomi Redmi Note 8 dan Xiaomi Mi Note 10,…
- Mi 10 Ultra dan Redmi K30 Ultra, Perbandingan Harga… Spesifikasidan Fitur Mi 10 Ultra dan Redmi K30 Ultra - Mi 10 Ultra dan Redmi K30 Ultra hadir dengan spesifikasi kelas atas dengan USP layar 120Hz, kamera belakang 4…
- Perbedaan Redmi 9A dan Redmi 9C yang Harus Anda Ketahui Perbedaan Redmi 9A dan Redmi 9C yang Harus Anda Ketahui! Tidak dapat dipungkiri jika ponsel besutan brand Tiongkok ini dikenal miliki harga yang terjangkau dibanding pesaingnya bahkan dengan spesifikasi yang…
- Spesifikasi, Harga dan Review Xiaomi Redmi 8 Belakangan ini, pasar Indonesia cukup ramai dengan merek handphone pendatang baru, salah satunya yaitu Xiaomi. Handphone Xiaomi memang cukup banyak peminatnya karena merek ini menawarkan harga yang cukup terjangkau dengan…
- Spesifikasi, Harga dan Review Redmi Note 8 Xiaomi adalah salah satu merek atau brand produk handphone yang saat ini cukup populer di kalangan masyarakat. Hal ini karena kemunculan handphone merek Xiaomi dijual dengan harga murah meriah dan…
- Spesifikasi, Harga dan Review Xiaomi Redmi 6A, HP… Pada September 2018, Xiaomi resmi meluncurkan Redmi 6A sebagai hp yang ramah di kantong para penggemarnya. Redmi 6A merupakan generasi penerus dari pendahulunya yaitu Redmi 5A. Redmi seri ini memiliki…
- Spesifikasi Redmi 9i yang Bikin Mi Fans Xiaomi Semakin Cinta Pasar India dipilih untuk menjadi pasar tempat diluncurkannya Xiaomi terbaru yaitu Xiaomi Redmi 9i. Harga pasaran yang ditentukan oleh Xiaomi untuk versi terbarunya ini pada titik Rp 1.699.000,-. Untuk harga…
- Spesifikasi, Harga dan Review Xiaomi Redmi Go, HP… Xiaomi mengeluarkan varian Redmi terbarunya dengan budget yang semua kalangan pasti mampu membelinya, yaitu Xiaomi Redmi Go. Meskipun harga yang ditawarkan amat terjangkau, Redmi GO memiliki berbagai spesifikasi yang tidak…
- Spesifikasi, Harga dan Review Xiaomi Redmi 6 Pasaran Xiaomi di Indonesia selalu mendapatkan tempat tersendiri bagi penggemarnya. Bukannya tanpa alasan, Xiaomi selalu menghadirkan smartphone terbaru dengan harga yang terjangkau dan spesifikasi yang dapat terbilang lumayan. Salah satunya…
- Smartphone Xiaomi Redmi 9A, Baterai 5000 mAh Harga 1 Jutaan Spesifikasi dan Harga Xiaomi Redmi 9A - Bertepatan dengan ulang tahun yang ke-10, brand Xiaomi meluncurkan produk terbarunya, yaitu Smartphone Xiaomi Redmi 9A. Smartphone ini merupakan inovasi terbaru dari saudara kembarnya…
- Spesifikasi, Harga dan Review Xiaomi Redmi Note 6… Handphone Xiaomi Redmi Note 6 Pro resmi rilis pas akhir tahun 2018. Mengusung gebrakan baru, Redmi Note 6 memiliki tampilan yang lebih kekinian dibandingkan pendahulunya. Desain terbarunya dengan dandanan poni…
- Redmi 9 dan Redmi Note, Mana yang Lebih Baik? Redmi 9 dan Redmi Note, Mana yang Lebih Baik? Ada banyak hal yang membuat berbagai produk Xiomi menarik bagi calon pembelinya. Salah satu di antaranya ialah dibandrolnya ponsel cerdas dengan…
- Spesifikasi, Harga dan Review redmi 7 Xiaomi Redmi merupakan trend hp yang selalu mengusung harga yang ramah di kantong dan memiliki spesifikasi yang tidak dapat dipandang sebelah mata. Handphone dengan harga sejutaan ini memiliki berbagai macam…
- Review Redmi Note 11 Pro, Smartphone Dengan Kamera… Sabineblog.com - Salah satu pabrikan smartphone yang gemar mengeluarkan produk terbaru adlaah Redmi. Kini smartphone ini memproduksi Redmi Note 11 Pro yang memiliki kemampuan kamera melebihi smartphone lain. Selain fitur…
- Spesifikasi dan Harga Redmi 9A, Raja Smartphone… Xiaomi Redmi 9A, smartphone kelas entry-level yang dikeluarkan Xiaomi telat pada bulan Agustus 2020. Seperti biasanya, Xiaomi memang tidak pernah bosan-bosannya menggencar pasar smartphone low budget. Jangan tanya…